Aplikasi SMS Scheduler adalah salah satu aplikasi android yang dapat membantu kita mengirim pesan atau sms ke nomor yang kita inginkan dengan cara menjadwal waktu pengirimian sms tersebut. Aplikasi ini tentu sangat membantu di saat anda memiliki kesibukan namun anda diharuskan megirim sebuah pesan sms ke sesorang misalnya kekasih anda, keluarga ataupun kerabat anda lainya.

Nah, langsung saja kita lihat cara kerja aplikasi SMS Scheduler ini:

  • Pertama-tama Download terlebih dahulu aplikasinya langsung di Google Play Store yang tersedia secara gratis. Download di sini.
  • Setelah Download lalu Instal Aplikasinya. Kemudian buka aplikasi SMS Scheduler tersebut.
  • Untuk Tampuilan awal Aplikasi Ini anda akan di hadapkan pada pemberitahuan dari aplikasi tersebut. Langsung saja geser ke bawah untuk melewatinya dengan memilih Now I Know Everything. 
Tampilan SMS SCHEDULER
SMS SCHEDULER
  • Setelah itu anda di hadapkan pada sebuah tampilan Your Entrie. Pada halaman ini masih kosong karena belum ada jadwal sms yang anda buat. Untuk membuatnya pilih ADD pada bagian bawah.
Your Entries SMS SCHEDULER
SMS SCHEDULER
  • Kemudian anda masukan nomor tujuan / Phone Numbers, yang akan anda kirim sms. untuk lebih cepatnya pilih FIND, anda akan di arahkan ke halaman kontak anda.
Phone Numbers SMS SCHEDULER
SMS SCHEDULER
  • Lalu pada bagian Message. Isikan SMS anda yang akan dikirim. Lalu Penjadwalannya / DATE. Pilih Hari dan tanggal untuk waktu pengiriman SMS.
Message SMS SCHEDULER
SMS SCHEDULER
  • Pada bagian bawah, anda juga bisa memilih Jam pemgiriman pesan. Setelah semuanya selesai tinggal Pilih ADD pada bagian kiri bawah untuk memasukan pesan yang akan dikirim dalam daftar pengiriman. 
Date SMS SCHEDULER
SMS SCHEDULER
Selesai .... Tinggal menunggu sms akan terkirim.
Semoga bermanfaat ...!!! Sekian.

0 comments:

Post a Comment

 
Top